MENCOBA MENGHADIRKAN KEBERADAAN BENDA-BENDA YANG BERHUBUNGAN DENGAN TATA CARA KEHIDUPAN DAN BUDAYA CINA PERANAKAN DI INDONESIA PADA JAMAN DULU SECARA BEBAS DAN SUBYEKTIF.

Sunday, August 14, 2016

STRAITS CHINESE FRUIT SHAPED SILVER BETEL NUT HOLDER













KINANGAN BUAH PERAK PERANAKAN
Perak kadar baik dan gilding emas
Awal abad 20 / 1900 - 1930, Jawa, Indonesia
# Baki 17cm x 12,3cm x 2,7cm
# Cepuk labu diameter 7cm, tinggi 6,5cm
# Tatakan cepuk labu diameter 9,2 cm
# Cepuk durian 5cm, tinggi 7cm
Berat total perak 325 gram
Benda terpakai yang masih baik

Bentuk buah dalam pemahaman filosofi Cina melambangkan berkah dan kelimpahan.
Bentuk 3 dimensi meniru fisik asli buahnya banyak di jumpai dalam tradisi Cina Peranakan di Indonesia, terutama di pulau Jawa dan Sumatera.
Material biasanya terbuat dari kayu, logam / perak dan keramik, mengikuti fungsi penggunaannya. Wadah / cepuk yang terbuat dari perak cenderung berfungsi untuk alat kinangan.

Zold - Surabaya

No comments:

Post a Comment