MENCOBA MENGHADIRKAN KEBERADAAN BENDA-BENDA YANG BERHUBUNGAN DENGAN TATA CARA KEHIDUPAN DAN BUDAYA CINA PERANAKAN DI INDONESIA PADA JAMAN DULU SECARA BEBAS DAN SUBYEKTIF.

Monday, March 23, 2020

PERANAKAN CORAL GROUND COVERED TEACUPS











SEPASANG KAM-AW 'CORAL WARES'
Porcelain glasir dasar warna 'merah coral'.
Akhir abad 19, Jingdezhen, Cina.
marking 'stamp' merah (?)
Diameter 10 cm, tinggi total 8,5 cm.
Salah satu ada 2 'hairline' dan geripis dikit2.

Zold - Bks

No comments:

Post a Comment